Kabupaten Gowa Produksi Benih Jagung Hibrida
GOWA, KABARPANGAN.ID - Kelompok Tani Mangurangi, Desa Manjapai, Kecamatana Bontonompo, Kabupaten Gowa, Provinsi Sulawesi Selatan melakukan panen jagung hibrida di lahan seluas 50 hektar (ha). Benih jagung ini hasil produksi petani setempat.…